Posts

Showing posts from April, 2018

5 Kelebihan Unggul Menggunakan Platfrom Blogger

Image
Halo kawan anakkampus16, Blogger adalah sebuah layanan publikasi blog yang dibuat oleh Pyra Labs dan diakuisisi oleh Google pada tahun 2003. Secara umum, blog yang dihost oleh Google berada di bawah subdomain blogspot.com - sumber wikipedia Ya, kita tahu sendiri sekarang ini zaman di gital. Bagi anda yang ingin mempublikasikan tulisannya agar di ketahui orang, anda bisa memilih Platfrom Blogger ini, Kenapa? - untuk jawabannya kita bahas di bawah ini. Keunggulan Platfrom Blogger 1. Gratis Untuk memiliki sebuah akun blogger, anda tidak harus mengeluarkan sepersenpun uang kecuali untuk membeli paket data, Blogger merupakan layanan publikasi yang gratis yang telah diakuisisi oleh google. Dan tidak hanya itu saja Hosting dan subdomain sudah di tanggung google, anda bisa menulis tanpa harus menyiapkan hosting dan anda bisa menpunyai nama sendiri nama host dengan subdomain .blogspot.com. 6 Penyebab Kegagalan Dan Vakumnya Para Blogger Pemula Jadi, anda yang...

3 Cara Terbaru Agar Artikel Blog cepat dan mudah Terindex Google

Image
Halo kawan anakkampus16, Pada awal maret lalu google telah mengupdate algoritma baru. Sehingga banyak orang merasakan dengan kehadiran algoritma ini, salah satunya adalah Lamanya pengindeksan terhadap artikel baru. Apalagi terhadap blog yang masih baru di buat, untuk mengindenks satu artikel butuh beberapa hari untuk artikel terindex. Dan jujur saja dengan adanya algoritma baru ini, banyak sekali para blogging yang artikel terjun bebas dari mesin pencari dan ada pula artikel yang berbulan-bulan artikel di page terjauh bisa Page One. Entah kenapa kok bisa begitu, saya berpikir mungkin segi content atau artikel yang berkualitas sehingga bisa Page one. Dan saya juga berpikiran kenapa artikel baru susah untuk terindex, karena menurut saya, artikel tersebut harus di pilah-pilah oleh algoritma google, contohnya apakah pantas untuk di tampilkan ke mesin penelusuran, apakah artikel tersebut memeberikan informasi baru, apakah artikel tersebut pernah ada di penelusuran google bisa ka...